Modifikasi Driver VGA Intel 4500


Bagi kamu yang memiliki laptop dengan VGA Intel seri 4500 dan juga menggunakan windows 7 dengan system 64 bit dengan memory RAM minimal 3GB, maka kamu perlu mencoba VGA intel modifikasi berikut ini. Modifikasi VGA Intel ini memiliki perubahan diantaranya :

1. Meningkatkan kapasitas memory dari IGP menjadi 1GB
2. Mengurangi waktu deteksi DP dari 1000ms menjadi 750ms
3. Mengurangi waktu deteksi HDMI dari 1000ms menjadi 750ms

Selain itu modifikasi VGA intel ini juga mendukung OpenGL yang dapat dijalankan pada beberapa software tertentu, diantaranya :

  1. Viewperf
  2. UT2004
  3. CM09OGL
  4. Photoshop
  5. FJVPS
  6. Amnesia

Modifikasi VGA Intel berikut ini kompatibel dengan beberapa chipset laptop, diantaranya sebagai berikut :
  1. Intel(R) Pentium(R) Processor 
  2. Intel(R) Core(TM) i3 Processor 
  3. Intel(R) Core(TM) i5 Processor 
  4. Intel(R) Core(TM) i3 Mobile Processor 
  5. Intel(R) Core(TM) i5 Mobile Processor 
  6. Intel(R) Core(TM) i7 Mobile Processor 
  7. Intel(R) B43 Express Chipset 
  8. Intel(R) G41 Express Chipset 
  9. Intel(R) G43 Express Chipset 
  10. Intel(R) G45 Express Chipset 
  11. Intel(R) Q43 Express Chipset 
  12. Intel(R) Q45 Express Chipset 
  13. Mobile Intel(R) GL40 Express Chipset 
  14. Mobile Intel(R) GM45 Express Chipset 
  15. Mobile Intel(R) GS45 Express Chipset

Berikut adalah hasil modifikasi VGA intel 4500 dengan VGA intel biasa pada performance system information tool di windows 7


Comments
2 Comments

2 Bacotan:

santos said...

link downloadnya mati bos..

Unknown said...

Terimakasih sudah diberitahukan gan.. akan segera saya perbarui link downloadnya.

Terimakasih sudah berkunjung ke blog saya :)

Salam

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...